RESEP SUP SOSIS SAYURAN KIMBO




Resep Sup Sosis Sayuran Kimbo

Bahan :

  • 225 gr sosis sapi sup kimbo
  • 2 liter air
  • 250 gr tulang sapi
  • 2 batang wortel,potong2
  • 1 batang seledri,simpulkan
  • ½ butir bawang bombay,cincang
  • 100 gr kembang kol,potong perkuntum
  • 1 kaleng kecil jamur kancing,belah2
  • 50 gr kacang polong
  • 25 gr macaroni,direbus
Bumbu yang dihaluskan :
  • ½ sdt merica butiran
  • 3 siung bawang putih,cincang
  • ¼ sdt pala bubuk
  • 1 sdt garam
  • ½ sdt gula pasir
Cara membuat :
  1. Didihkan air dan tulang bersama wortel,daun seledri dan daun bawang diatas api kecil.
  2. Sementara itu tumis bumbu halus dan bawang bombay hingga harum.
  3. Masukan sosis.Aduk hingga terbalut bumbu.Pindahkan ke dalam rebusan kaldu.Didihkan kembali.
  4. Masukan kembang kol,macaroni,dan jamur.Tunggu hingga bahan matang
  5. tambahkan kacang polong,sajikan hangat.





0 komentar:

Posting Komentar

 
RESEP SUP SOSIS SAYURAN KIMBO
The information provided here is for educational and informational purposes only